Semenjak memiliki Daanish dalam kehidupan saya, saya punya
hobi baru yaitu browsing produk atau kebutuhan bayi. Saya jadi senang untuk
mampir ke toko bayi melihat pernak-pernik yang lucu-lucu juga harga produk bayi
yang selangit itu. Rasanya menemukan kenikmatan tersendiri. Ternyata apa yang
menjadi hobi baru saya ini diaminkan oleh Majalah Ayah Bunda bahwa Ibu baru memiliki
hobby Shopping. Jujur saja saya begitu terbawa arus oleh mainstream bahwa
perempuan hobby berbelanja. Sama sekali tidak. Akan tetapi, sejak kehadirannya
saya seperti memilih-milah produk yang berkuliatas yang pastinya murah meriah
sesuai dengan kantong saya. J
`
Salam kak Intan, semoga Daanish jadi anak sholeh ya kak. Nufus anak BU letting 2002 :-)
ReplyDeleteMakasih Nufus. Ini Nufus yang bersuamikan Iqbal ya? :) Maaf kalau salah
DeleteIya kak :)
Delete